Buah Berduri Si Pembunuh Kanker


Sirsak,semua orang pasti sudah mengenal atau bahkan sudah mencicipi buah yang satu ini.Buah ini tergolong mudah ditemui,karena banyak terdapat di pasar swalayan ataupun dijumpai sudah dalam bentuk jus,jus sirsak.Tapi tahukah anda bahwa buah yang memiliki rasa asam manis ini memiliki khasiat yang luar biasa ?    
                                      
Buah ini dipercaya memiliki kemampuan melawan berbagai jenis parasit,menurunkan tekanan darah tinggi,depresi dan stress.Tapi khasiat yang paling menakjubkan dari buah yang satu ini adalah kemampuannya melawan sel kanker.Selama ini kita mengenal kemoterapi adalah pegobatan yang palig banyak digunakan oleh penderita kanker,namun pengobatan ini memiliki banyak efek samping,yaitu membuat rambut rontok,mual dll.Selain itu dalam penyambuhannya kemoterapi tidak hanya mematikan sel kanker tetapi juga sel baik bukan kanker.Hal ini sangat berbeda dengan sirsak sebagai pengobatan,sirsak mematikan sel kanker tanpa mematikan sel baik.

Selain itu menkonsumsi sirsak dapat melindungi sistem kekebalan tubuh sedangkan kemoterapi tidak.Khasiat lainnya pasien akan merasa lebih kuat karena sirsak meningkatkan energidan juga membantumempercepat penyembuhan.Tidak hanya itu suku Indian di Amerika Selatan juga menggunakan daun,akar,biji dan kulit kayunya sebagai obat untuk menyembuhkan berbagai macam penyakit seperti reumatik,masalah liver,jantung dan juga asma.
 
Kita juga sangat dianjurkan menkonsumsi sirsak untuk pencegahan.Bagi yang tidak suka dimakan langsung, bisa di jus.Pengobatan menggnakan buah  sirsak ini,tidak rugi bila mencobanya karena sirsak adalah bahan alami sebagai obat,apalagi tidak mengakibatkan efek samping.

Berbagai sumber

Komentar

Postingan populer dari blog ini

MAKALAH ( Peran & Fungsi Kebudayaan dalam Masyarakat )

Legenda Makhluk Kappa

Horry Si Hantu Coklat